Negara
- Suatu wilayah dipermukaan bumi yang
kekuasaanya baik politik, militer, ekonomi, sosial maupun budayanya diatur
oleh pemerintahan yang berada diwilayah tersebut.
- Suatu wilayah yang didiami oleh suatu
penduduk secara tetap dan mempunyai sistem pemerintahan.
Bangsa
- Sekelompok manusia yang berada dalam
suatu ikatan batin yang dipersatukan karena memiliki persamaan sejarah,
serta cita-cita yang sama.
Warga Negara
- Sebuah komunitas yang membentuk negara
berdasarkan perundang-undangan atau perjanjian-perjanjian dan mempunyai
hakdan kewajiban yang bersifat timbal balik terhadap negaranya.
Penduduk
- Orang-orang yang berada di dalam suatu
wilayah yang terikat oleh aturan-aturan yang berlaku dan saling
berinteraksi satu sama lain secara terus-menerus.
Masyarakat
- Sekelompok orang yang membentuk sebuah
sistem semi tertutup atau sebaliknya dimana kebanyakan interaksi adalah
antara individu-individu yang terdapat dalam kelompok tersebut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Feel free to leave your comments